Kamis, 03 Januari 2013

tugas pengamatan di mall

Ini adalah contoh restoran ala thailand. Saya blm sempat mengamati lebih detailnya dan saya juga lom sempat masuk saya cuman mengambil gambarnya dari luar saaja karena pengambilan gambar terlal dekat sehingga sehingga tidak dapat terlihat keseluruhannya. Dekoasi restoran ini cukup bagus dan unik , bersih. didinding ruangan didekorasi dengan nuansa bunga dan aneka gambar menu yang dihidangkan direstoran tersebut. Penataan meja kursinya pun begitu rapi dan saya nampak beberapa orang sedang menikmai hidangan ala thailand tersebut. Lain kali saya akan datang lagi dan masuk untuk mengamati lebih teliti. kemarin sudah mepet waktunya jam pulang jadi saya tidak leluasa dalam pengamatan saya.

Ini sebuah contoh gambar menu yang dihidangkan dari restoran tersebut dan ditempelkan didinding kaca bagian luar sehingga dapat terlihat oleh orang yang lalu lalang didepan restoran tersebut untuk menarik dan menggoda selera para pelanggan yang sedang lewat direstoran ini. Ini suatu contoh yng perlu saya tiru karena minatnya juga sama dibidang rumah makan. Jadi saya ambil contohnya yang sesuai dengan passion saya yang sangat saya suki dan ingin saya miliki.Rasanya tidak pernah jemu memandang restoran tersebut.

 Dan ini adalah plakat atau papan nama usaha yang saya idam idam kan untuk rumah makan saya nanti kira kira ya seperti ini. Didekorasi indah dan besar sehingga keberadaan rumah makan kita mudah diketahui dan dijangkau oleh calon pelanggan dan mudah dikenal oleh pelanggan. semoga sukses dan salam entrepreneur.......

Tidak ada komentar:

Posting Komentar